Translate

Minggu, 14 Agustus 2016

KORESPONDENSI



SPEKTRUM KURIKULUM 2013

PROGRAM KEAHLIAN                                   :  ADMINISTRASI
PAKET KEAHLIAN                                          :  ADMINISTRASI PERKANTORAN
MATA PELAJARAN                                       :   KORESPONDENSI                    


Satuan Pendidikan                                 : SMK NEGERI 1 KEBUMEN
Kelas /Semester                                    : X
Kompetensi Inti:
KI 3: Memahamidanmenerapkanpengetahuanfaktual, konseptual, proseduraldalamilmupengetahuan, teknologi, seni, budaya, danhumanioradenganwawasankemanusiaan,  kebangsaan, kenegaraan, danperadabanterkaitfenomenadankejadian, sertamenerapkanpengetahuanproseduralpadabidangkajian yang spesifiksesuaidenganbakatdanminatnyauntukmemecahkanmasalah.
 KI 4: Mengolah,  menalar, danmenyajidalamranahkonkretdanranahabstrakterkaitdenganpengembangandari yang dipelajarinya di sekolahsecaramandiri, danmampumenggunakanmetodasesuaikaidahkeilmuan.

No
KompetensiDasar
MateriPokok

Kegiatan Pembelajaran
Penilaian
Alokasi Waktu
Sumber Belajar

Semester 1

3.1  MenjelaskantentangkomunikasiLisan

4.1.  MenerapkanketerampilankomunikasiLisan




·         Dasar-dasarKomunikasi Kantor
o    Pengertiandankomponenkomunikasi
o    Faktor-faktorkomunikasi
o    Proses dan Media Komunikasi
o    JenisdanPrinsip-prinsipKomunikasi
o    EtikadanKepribadian
o    KonsepEtiket Kantor
·         Peralatan/mesinKomunikasi
o    Telephone, Telephon conference; PHBX, Fax;
o    Voice Mail, VOIP PBX, Skype
o    Mobile Phone, IPhone, dll
·         Tata Cara MenerimaPanggilan Telephone
o    Keterampilanmendengardanmemahamiinformasi yang diterima
o    Spelling Abjad
o    Telepon Manner
o    MencatatdanmenyampaikanpesanmelaluiLembarPesanTelepon
o    Penggunaan SLI/SLJJ berkaitandenganperbedaanwaktu


Mengamati
Mengamati  tentangberbagaijeniskomunikasi yang terjadi di sekolahatau di kantor
Menanya
Memberikan kesempatan pesertadidik menanyakan hal yang berkaitan dengan berbagaijenis-jeniskomunikasi yang terjadi di sekolahatau di kantor
Eksperimen/explore
Mencobamelakukankomunikasisecaralisanantarteman
Asosiasi
Menjelaskan beberapajeniskomunikasilisandenganmenggunakanalatkomunikasi.
Komunikasi
Mempresentasikan di depantentangkomunikasilisan

Tugas
Membuat resume tentangkomunikasilisan
Observasi
Ceklistlembarpengamatanpadasaatpesertadidikmelakukandiskusikelompok
Portofolio
MembuatLaporantertulistentangkomunikasilisandi sekolahataukantorterdekatsecaraberkelompok
Tes
Tespraktikdaantertulisbentukuraiandan/ataupilihangandatentangkomunikasilisan


9 X 5 JP



3.2. Mengidentifikasicaramembuatkomunikasitulis

4.2 Mempraktikkancaramembuatkomunikasitulis



·         Tata laksanaProsedurPembuatanSurat/Naskah/dokumen(Tata bahasa/kalimatsuratniaga, dinasdanpribadi, Tata penulisansuratsecarajelas, singkatdantepatdanPenggunaanEjaan, tandabacadantatabahasa)
·          Lay Out Surat
·         Isi Surat

Mengamati
Mengamati  tentangberbagaijeniskomunikasitertulis yang terjadi di sekolahatau di kantor
Menanya
Memberikan kesempatan pesertadidik menanyakan hal yang berkaitan dengan berbagaijenis-jeniskomunikasitertulis yang terjadi di sekolahatau di kantor
Eksperimen/explore
Mencobamelakukankomunikasisecarasecaratertulis
Asosiasi
Menjelaskan beberapajeniskomunikasitertulisdenganmenggunakanalatkomunikasitertulis.
Komunikasi
Mempresentasikan di depantentangkomunikasitertulis

Tugas
Membuat resume tentangkomunikasitertulis
Observasi
Ceklistlembarpengamatanpadasaatpesertadidikmelakukandiskusikelompok
Portofolio
MembuatLaporantertulistentangkomunikasitertulis di sekolahataukantorterdekatsecaraberkelompok
Tes
Tespraktikdantertulisbentukuraiandan/ataupilihangandatentangkomunikasitertulis

10 X 5JP


Semester 2

3.3. MenjelaskancaramembuatsuratDinas

4.3 MelakukancaramembuatsuratDinas










SuratDinas
·         Menjelaskanpengertiandanfungsisuratdinas
·         Suraundangandinas
·         Suratedaran
·         Suratinstruksi
·         Suratperjalanandinas
·         Suratdinaslainnya

Mengamati
Mengamati  caramembuatsuratdinas di sekolahataukantorterdekat
Menanya
Memberikan kesempatan pesertadidik menanyakan hal yang berkaitan dengan surat-suratdinas
Eksperimen/explore
Praktikmembuatbermacam-macamsuratdinassesuaibentuk yang berlaku
Asosiasi
Menjelaskan carapengetikansuratdinasdiantarateman
Komunikasi
Mempresentasikan tatacarapengetikansuratdinas


Tugas
Mencaricontoh-contohsuratdinas yang biasadigunakan di kantor
Observasi
Ceklistlembarpengamatankegiatankantordalammembuatsuratdinas
Portofolio
Laporantertulistentangsuratdinas di kantoratauDuniaKerjasecaraberkelompok
Tes
Testertulisbentukuraiandan/ataupilihangandatentangsuratdinas


7 X 5 JP



3.4 Menjelaskancaramembuatsuratniaga

4.4 Melakukancaramembuatsuratniaga



SuratBisnis:
§  Suratperkenlan
§  Suratpermintaanpenawaran
§  Suratpenawaran
§  Suratpesanan
§  Suratpengantarbarang
§  Suratpengaduan
§  Surattuntutandanpenyelesaian
§  Suratgugat
Suratbisnislainnya


Mengamati
Mengamati  caramembuatsuratniaga di perusahaanterdekat
Menanya
Memberikan kesempatan pesertadidik menanyakan hal yang berkaitan dengan surat-suratniaga
Eksperimen/explore
Praktikmembuatbermacam-macamsuratniagadenganberbagaibentuk yang biasadigunakan
Asosiasi
Menjelaskan carapengetikansuratniagadiantarateman
Komunikasi
Mempresentasikan tatacarapengetikansuratniaga


Tugas
Mencaricontoh-contohsuratniaga yang biasadigunakan di perusahaan

Observasi
Ceklistlembarpengamatankegiatanperusahaandalammembuatsuratniaga
Portofolio
Laporantertulistentangsuratniaga di DuniaKerjasecaraberkelompok
Tes
Testertulisbentukuraiandan/ataupilihangandatentangsuratniaga

6 X 5 JP


3.5 MenguraikancaramembuatSuratBahasaInggris (English Correspodence)

4.5 MempraktikkancaramembuatSuratBahasaInggris (English Correspodence)


·         ProsedurPembuatanSuratdNaskah/dokumen(Tata bahasa/kalimlambahasaInggris
·          Lay Out SuratbahasaInggris
·         Isi SuratbahasaInggris
·         SuratdinasbahasaIngris
·         SuratniagabahasaInggris
Mengamati
Mengamati  beberapa prosedur-prosedur dalam manangani pekerjaan kantor. 
Menanya
Memberikan kesempatan siswa menanyakan hal yang berkaitan dengan prosedur operasi standar
Eksperimen/explore
Menggunakan simbol-simbol yang digunakan dalam prosedur operasi standar
Asosiasi
Menjelaskan akibat kesalahan prosedur dalam menangani pekerjaan kantor.
Komunikasi
 Mempresentasikan dampak kesalahan dalam prosedur penanganan pekerjaan kantor 

Tugas
Memecahkanmasalahsehari-sehariberkaitandenganprosedur penanganan pekerjaan kantor
Observasi
Ceklistlembarpengamatankegiatankantor

Portofolio
Laporantertulistentang SOP di DuniaKerjasecaraberkelompok
Tes
Testertulisbentukuraiandan/ataupilihanganda
7 X 5 JP


Catatan :
  1. UntukpemberianmateriPaketkeahlian di Kelas XII, waktunyadisesuaikandenganpelaksanaanPrakerin (PraktekKerjaIndustri).
  2. Selamapesertadidikberada di Dunia Usaha/Industri, Mata PelajaranKelompok A dan B padaKelas XII diajarkandalambentukpraktekimplementasisikapdanperilakupendukungmatapelajarankelompokAdan B.
  3. PadasaatPraktekKerjaSekolah (Prakes) maupunPraktekKerjaIndustri (Prakerin), siswadibekalidenganmoduldan format penilaiansikapserta format laporanportofolioselamamelaksanakankegiatanPrakesdanPrakerin.
  4. PenilaianPraktekKerjadilakukanoleh guru matapelajarandanInstruktur di Industridalambentuklaporanhard copy danatausoft copy yang dikirimkankepada Guru Mata pelajarandanIntruktur di Industrimelalui email/suratelektronik


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengikut

Mengenai Saya